Homelogo-ta
Gaya Hidup

17.113 Pelari Ikuti Maybank Marathon anywhere

  • JAKARTA - Sebagai puncak penyelenggaraan event lari virtual, Maybank Marathon Anywhere akan melangsungkan run challenge (tantangan lari) pada akhir pekan Sabtu dan Minggu 28 – 29 November 2020. Para pelari Maybank Marathon Anywhere yang telah terdaftar di kategori 10K, 21K dan 42K secara serentak akan berpartisipasi dan menyelesaikan run challenge secara virtual dari berbagai lokasi dimana pelari berada.

     

Ties

Ties

Author

Ilustrasi lari marathon
caption
Ilustrasi lari marathon (Istimewa)