Homelogo-ta
Home

Bupati Sleman Lantik 49 Lurah

  • SLEMAN - Sebanyak 49 lurah se-Kabupaten Sleman dilantik oleh Bupati Sleman, Sri Purnomo belum lama ini bertempat di Pendopo Parasamya Kabupaten Sleman. Pelantikan dilakukan dengan pemberian tanda jabatan serta Surat Keputusan (SK) kepada perwakilan 3 orang lurah, yakni lurah Sendangarum, lurah Triharjo dan lurah Kepuharjo.

Ties

Ties

Author

Pelantikan lurah
caption
Pelantikan lurah (Istimewa)