Otomotif
PT Piaggio Indonesia Kenalkan Vespa Batik Special Edition di Yogyakarta
- PT Piaggio Indonesia memperkenalkan Vespa Batik Special Edition di Motoplex4B Yogyakarta, Jl. Kolonel Sugiyono No. 3, Brontokusuman, Yogyakarta. Untuk menciptakan Vespa Batik Special Edition ini, Pabrikan asal Italia berkolaborasi dengan rumah desain batik premium Iwan Tirta Private Collection.

Tyo S
Author