Inspirasi Komunitas
Sukses Digelar, Super Esport Madiun Jadi Ajang Pertarungan Para Gamers dari Berbagai Kota
- Komunitas Super Esport Madiun sukses menggelar Turnamen Mobile Legends (ML) pada 6-7 April 2022 lalu di Kafe Glory Ngawi. Turnamen ini mempertemukan para gamers top dari berbagai kota seperti Madiun, Magetan, Ngawi, hingga gamers dari Ponorogo.

Tyo S
Author


Para pemenang Turnamen Mobile Legends yang digelar Komunitas Esport Madiun, beberapa waktu lalu. (Istimewa)