Homelogo-ta

Gereja Santo Yakobus Bantul

pam 2.jpg
“Prinsipnya kami ingin selalu berperan serta membantu saudara-saudara kami yang merayakan Idulfitri 1445 dengan memberikan kenyamanan dan rasa aman bagi mereka saat melaksanakan sholat Idulfitri. Ini adalah bentuk toleransi kami sebagai umat beragama untuk saling menghargai dan membantu."
WhatsApp Image 2024-03-31 at 3.58.11 PM.jpeg

Peduli Sesama, Umat Gereja Santo Yakobus Bantul Sumbangkan 27 Kantong Darah di Momen Perayaan Paskah

Sebanyak 43 orang ikut ambil bagian dalam aksi kemanusiaan ini. Setelah melewati serangkaian tes kesehatan, sebagian umat gagal mendonorkan darah mereka. Dari jumlah peserta yang memenuhi syarat, akhirnya berhasil terkumpul 27 kantong darah.