Polis

Petugas keamanan berjaga dengan latar belakang logo beberapa perusahaan asuransi di Kantor Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) di Jakarta, Rabu 10 Juni 2020. Foto: Ismail Pohan/TrenAsia
Asuransi pada dasarnya menawarkan proteksi dari berbagai risiko yang bisa didapat oleh pemegang polis. Kendati demikian, masyarakat Indonesia tampak masih banyak yang belum terproteksi oleh asuransi.

Berikut, 10 Asuransi Terbaik Versi TrenAsia
Saat Anda memilih asuransi jiwa, pendidikan, hingga kendaraan, memang harus banyak pertimbangan. Misalnya, biaya yang dikeluarkan dengan premi yang di